Mahasiswa FISIP Unud Belajar Fair Trade
Selasa pekan lalu kantor FFTI penuh sesak oleh mahasiswa Hubungan Internasional, FISIP Unud. Mereka “pindah tempat kuliah” sementara ke lantai...
Pekerjaan utama sebagai ibu rumah tangga. Senin sampe Jumat, nine to six, bekerja di Forum Fair Trade Indonesia. Sekali seminggu, juga mengajar di Jurusan Hubungan Itnternasional (HI) UNUD.
Lulus dari HI UNPAD, Bandung, pernah bekerja di Discovery Kartika Plaza Hotel. Tapi ternyata lebih tertarik dengan tawaran menjadi volunteer di Yayasan IDEP, sampai akhirnya belajar ber-NGO selama dua tahun disana. Lalu pindah ke Third World Network untuk belajar riset, dan memperluas jaringan dan informasi mengenai NGO di Bali. Kemudian ditugaskan menjadi Koordinator Sekretariat Kolaborasi Bali untuk Perubahan Iklim.
Karena semakin tertarik dengan Manajemen NGO, maka memutuskan belok arah melanjutkan pendidikan magister ke Manajemen Sumber Daya Manusia,UNUD.
Memiliki disiplin ilmu yang berbeda ini, saat ini cukup memberi bekal untuk mengamati dan berkecimpung di dunia NGO di Bali, walaupun sedang mencari peluang untuk bisa memperdalam ilmu alias melanjutkan pendidikan lagi.
Tertarik dengan isu-isu lingkungan dan sosial, dan berusaha menyeimbangkan aplikasi teori yang dipelajari di kampus dengan praktek / isu yang berkembang di lapangan.
Selasa pekan lalu kantor FFTI penuh sesak oleh mahasiswa Hubungan Internasional, FISIP Unud. Mereka “pindah tempat kuliah” sementara ke lantai...
Forum Fair Trade Indonesia kembali mengadakan Fair Trade Lunch. Dalam kegiatan bulan kali ini yang diundang berkenalan dengan gerakan Fair...
Walaupun Denpasar diguyur hujan lebat, namun suasana pagi tadi terasa hangat. Sekitar 40 penggiat organisasi non-pemerintah (Ornop) dari berbagai isu,...
Penampilannya sederhana. Kaos hitam, celana bahan biru tua, dan sepasang sendal hitam. Tas pinggang kecil melengkapi tubuh mungilnya. Namun, siapa sangka...
Teks dan Foto Kadek Lisa Ismiandewi Sekarang saya membuat lubang di halaman belakang rumah. Lubang ini saya gunakan untuk membuang...