Sungguh mengejutkan “prestasi” Indonesia dalam produksi sampah plastik. Ternyata Indonesia menjadi negara penyumbang sampah plastik ke lautan nomor dua terbesar (Jenna Jambeck, 2015). Menurut data Asosiasi industri plastik Indonesia (INAPLAS) dan Badan Pusat Statistik (BPS) sampah plastik Indonesia mencapai angka 64 juta ton per tahun.
Pencemaran Sampah Plastik di Laut, Apa yang Kita Perbuat?
Inilah Data dan Sumber Sampah Terbaru di Bali
Tiap tahun, jumlah sampah di Bali mencapai 1,5 juta ton. Sebuah riset terbaru menunjukkan bahwa produksi sampah di Bali mencapai 4.281 ton per hari di mana 11 persen di antaranya mengalir hingga ke laut. Bali Partnership menyampaikan hasil riset itu di Kantor Gubernur Bali pada akhir Juni lalu.
Belajar dari Bali agar Plastik Terkendali
Senin 1 April 2019. Setengah jam sebelum jam keberangkatan, kami sudan tiba di stasiun Wonokromo. Di sekitar saya dan ibu terdengar orang-orang sedang berbincang. Ada yang menggunakan logat Jawa. Ada pula yang menggunakan logat gue elo khas Jakarta. Suasana libur kampus masih terasa. Sekumpulan anak muda membawa tas Carrier, tas […]
Plasticology Kampanye Sampah Melalui Seni
Di tangan Bayak, sampah pun menjadi karya seni bernilai tinggi. Sejak 2008 silam, seniman bernama lengkap I Made Muliana Bayak tersebut menggagas Plasticology, kampanye yang menggabungkan karya seni rupa dengan kritik terhadap lingkungan, terutama sampah plastik di Bali.
Mengapa Sampah Plastik Berbahaya bagi Kita?
Setiap hari Indonesia memproduksi 4.000 ton sampah kantong plastik. Sampah kantong plastik ini berdampak buruk pada lingkungan karena sulit terurai secara alami. Biasanya sampah-sampah plastik ini akan berakhir di tanah, sungai, saluran air dan berakhir di laut.