Street art makin sering kita temui menghiasi tembok-tembok ruang publik di Bali.
Mulai dari sekadar graffiti hingga mural penuh pesan yang mencoba mengetuk hati nurani. Banyak yang masih menganggapnya mengotori ruang publik dan bukan bagian dari seni.
Namun, ada pula yang menganggapnya sebagai sesuatu yang menarik dan penuh estetika. Bagaimana keadaan street art di Bali kini dan bagaimana masa depannya?
Video singkat berikut mencoba menemukan jawabannya.